Senin, 31 Desember 2012

Cara Pasang Iklan di Blog

Cara pasang iklan di Blog sebenarnya gampang susah caranya, hal terpenting adalah iklan apa yang mau kita tampilkan nantinya. Apakah itu iklan dari luar seperti Google Adsense, Innity, Chitika atau Smowtion! kalau memang ingin memasang iklan seperti di blog kalian yang pertama kita harus lakukan adalah daftar kelayanan PPC iklan tersebut, namun untuk pemula saya sarankan gunakan saja PPC Indo atau SITTI karena peraturannya yang tidak terlalu berat untuk blog yang masih kurang pengunjungnya. Karena apabila mendaftar menjadi publisher/penerbit Google Adsense atau kliksaya.com minimal pengunjung dan persyaratan yang harus dipenuhi 10k perbulan, tapi apabila akun anda di setujui tidak menutup kemungkinan penghasilan yang didapatkan juga masih minim alias sedikit.

Read more �

Tidak ada komentar:

Posting Komentar